SMP KELAS 8 : LATIHAN SOAL TEKS EKSPOSISI DALAM MEDIA MASSA

1. Di bawah ini merupakan struktur teks eksposisi, kecuali….
a. Pembukaan

b. Pendapat

c. Argumen

d. Rangkuman

Jawaban : D 

2. Pada bagian penutup dalam sebuah teks eksposisi harus dilengkapi dengan penegasan yang dikemukakan penulis dalam bentuk….

a. Sama

b. Samar-samar

c. Jelas

d. Baik

Jawaban : C

3. Dalam bagian suatu teks eksposisi terdapat pendapat dari penulis yang dapat dipermasalahkan. Bagian ini merupakan gagasan utama tentang permasalahan teks eksposisi. Permasalahan tersebut harus dilandasi dengan…..

a. Fakta

b. Inisial

c. Nama asli penulis

d. Data lengkap

Jawaban : A

4. Dalam bagian penutup suatu tesis terdapat tentang struktur teks eksposisi. Penulisan teks eksposisi tersebut mengandung beberapa unsur kebahasaan sebagai ciri kebahasaan yang membedakannya. Salah satu ciri kebahasaan dalam teks eksposisi, yaitu…..

a. Mengunakan kalimat tanya

b. Menggunakan kalimat perintah

c. Menggunakan titik dan koma

d. Menggunakan kalimat pronomina

Jawaban : D

5. Penjabaran suatu proses, seperti proses pembuatan suatu objek, langkah-langkah, urutan peristiwa secara lengkap. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari isi teks eksposisi berdasarkan jenis pengembangan….

a. Klasifikasi

b. Analisis

c. Perbandingan

d. Argumentasi

Jawaban : B

6. Suatu teks untuk mengusulkan pendapat pribadi mengenai suatu hal yang didalamnya terdapat argumen-argumen untuk menegaskan atau memperkuat pendapat tersebut. Pernyataan di atas merupakan pengertian dari….

a. Teks narasi

b. Teks argumentasi

c. Teks persuasi

d. Teks eksposisi

Jawaban : D

7. Jenis pengembangan teks eksposisi yang rinciannya digolongkan dalam suatu objek ke dalam bagian-bagian disebut jenis pengembangan….

a. Definisi

b. Verifikasi

c. Klasifikasi

d. Aktualisasi

Jawaban : C

8. Dalam membuat karangan eksposisi, penulis harus mengetahui perincian tentang suatu topik yang ingin dibahas, kemudian membagi perincian tersebut berdasarkan….

a. Urutannya

b. Urutan kronologinya

c. Urutan waktu

d. Tempat kejadian

Jawaban Soal Teks Eksposisi : B

9. Kegiatan menganalisis isi dari teks eksposisi ini dapat menggunakan struktur dan kaidah kebahasaan dalam penyusunan teks eksposisi. Analisis teks eksposisi ini dapat dilakukan mulai dari mengukapkan pembukaan….

Jawaban yang tepat untuk titik-titik di atas adalah….

a. Tesis, vokal, dan penutup

b. Analisis, argumen, dan penutup

c. Tesis, isi, dan penutup

d. Tesis, argumen, dan penutup

Jawaban : D

10. Teks eksposisi itu sendiri bisa disaksikan di beberapa media massa, seperti….

a. Koran

b. Televisi

c. Radio

d. Siaran langsung

Jawaban : A

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *