jpg

SMA-MATEMATIKA: STATISTIKA (BAGIAN 1)

Statistika merupakan ilmu yang dimana mempelajari cara merencanakan, mengumpulkan, menganalisis, lalu juga menginterpretasikan, dan akhirnya mempresentasikan data. Secara singkatnya statistika merupakan ilmu yang bersangkutan dengan suatu data. Istilah statistika berbeda dengan statistik.

Berikut Materi SMA Statistika (Bagian 1):

Pembahasan Materi
– Penyajian Data Dalam Bentuk Tabel, Diagram, Dan Grafik

Pengertian Penyajian Data

Yang merupakan suatu bentuk pengemasan suatu data secara visual sedemikian sehingga data lebih mudah di pahami. Jika tidak ada penyajian yang tepat, peneliti akan kesulitan menganalisis hasil akhir penelitian. Penyajian data bisa di lakukan dalam bentuk tabel, diagram, atau juga grafik. Pemilihan bentuk penyajian ini di sesuaikan jenis datanya. Misalnya saja, suatu diagram atau grafik sesuai untuk data kuantitatif.

Penyajian Dalam Bentuk Tabel

Baris Dan Kolom

Ini adalan suatu jenis tabel paling sederhana. Dan pada tabel ini, juga bisa hanya memuat keterangan dengan satu variabel frekuensi.

Kontingensi

Berbeda dari tabel baris dan kolom, tabel kontingensi merupakan suatu tabel yang datanya mempunyai lebih dari satu kategori atau kelompok.

Distribusi Frekuensi

Yang terakhir, ada penyajian data bentuk tabel distribusi frekuensi. Merupakan tabel yang di gunakan untuk data yang di kelompokkan di dalam suatu interval dan juga selang nilai. Setiap interval nilainya punya frekuensi banyak data.

Penyajian Data Dalam Bentuk Diagram

Batang

Bentuk penyajian data yang dapat di kategorikan atau di kelompokkan dan data tahunan. Penggunaan diagram batang ini biasanya lebih tepat di gunakan pada menyajikan data yang memiliki variabel dalam kategori tertentu.

Garis

Biasanya di gunakan menyajikan data berkelanjutan atau kontinu, misal jumlah penduduk setiap tahun, jumlah produksi barang, perubahan iklim dan juga cuaca pada rentang waktu tertentu.

Lingkaran [Pie]

Biasanya di gunakan menyajikan sebuah data yang dapat di kategorikan serta di kelompokkan. Penggunaan diagram ini umumnya di tujukan untuk bisa mengetahui proporsi data terhadap keseluruhan data. Dominan atau tidak.

Penyajian Data Dalam Bentuk Grafik

Grafik suatu metode penyajian data yang menggunakan gambar. Dan umumnya di gunakan melihat perubahan di dalam variable atau, juga untuk membandingkan beberapa variable yang punya karakteristik sama.

Garis

Dibuat untuk bisa menunjukan perkembangan keadaan. Perkembangan ini bisa naik, turun, dan juga mendatar. Hal ini akan nampak secara visual lewat garis dalam grafik. Yang terdapat garis vertikal menunjukan jumlah frekuensi dan mendatar menunjukan variabel waktu.

Batang

Tidak hanya dalam bentuk grafik garis, diagram grafik juga di sajikan dalam bentuk grafik batang. Kelebihan yang dimiliki grafik ini menarik, karena menggunakan gambar 2 dimensi. Dan juga ini dibagi menjadi 3 macam.

Histogram

Menggambarkan suatu bentuk distribusi frekuensi dengan bentuk beberapa segi 4. Grafik histogram ini hampir mirip dengan diagram batang, dan yang membedakan terletak di gambar batangnya.

Poligon

Ini merupakan grafik yang dimana menghubungkan nilai tengah setiap sisi atas berdekatan dengan nilai tengah jarak frekuensi mutlak masing-masing.

Contoh Soal Dan Pembahasan:

Contoh Soal 1

Apa yang dimaksud dengan penyajian suatu data?

Pembahasan:

merupakan suatu bentuk pengemasan suatu data secara visual sedemikian sehingga data lebih mudah di pahami. Jika tidak ada penyajian yang tepat, peneliti akan kesulitan menganalisis hasil akhir penelitian. Penyajian data bisa di lakukan dalam bentuk tabel, diagram, atau juga grafik.

Contoh Soal 2

Sebutkan salah satu penyajian data dalam bentuk diagram pada pembahasan di atas!

Pembahasan:

Diagram batang, bentuk penyajian data yang dapat di kategorikan atau di kelompokkan dan data tahunan. Penggunaan diagram batang ini biasanya lebih tepat di gunakan pada menyajikan data yang memiliki variabel dalam kategori tertentu.

Baca juga: SMA-EKONOMI: LEMBAGA PEMBIAYAAN


YUK BERKOMPETISI DAN BERPRESTASI

Halo pelajar Indonesia, Ayo uji kompetensimu sekarang juga dengan mengikuti Kompetisi Online dan manfaatkan kesempatan untuk berkembang secara pribadi dan profesional! Sertai tantangan ini untuk mengasah keterampilan, memperluas pengetahuan, dan membangun jaringan yang berharga. Ada banyak sekali kompetisi nasional dan internasional yang tersedia setiap bulannya hanya di Kompetisi.in.

LEMBAGA PENYELENGGARA LEGAL DAN TERDAFTAR DI KEMENKUMHAM HINGGA PUSPRESNAS

Lembaga penyelenggara kompetisi sudah terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM dengan nomor AHU-0056982-AH.114 Tahun 2020 serta telah terkurasi sistem puspresnas di https://simt.kemdikbud.go.id/kurasi. Kami sudah berpengalaman sejak tahun 2019 dan sudah melahirkan banyak alumni berprestasi di tingkat nasional hingga internasional loh!!. Yuk buruan tunggu apa lagi segera gabung di Kompetisi.in

TEMUKAN MATERI DAN BIMBEL TERUPDATE

Hayo, siapa yang lagi bingung sama materi belajar di sekolah? Yuk belajar materi tambahan secara online di Website Belajaria!. Belajar bisa kapanpun dan dimanapun. Eits, Kalau masih bingung jangan khawatir!. Ada carilesprivat.com dan lesprivatsidoarjo.com yang siap membantu kalian belajar dengan tentor yang kompeten, komunikatif, dan berpengalaman loh!. Tunggu apa lagi? Yuk join sekarang! Ada FREE BIAYA PENDAFTARAN dan FREE SATU BULAN LES juga sebelum kuota terpenuhi. 

PLATFORM KOMPETISI ONLINE PERTAMA DI INDONESIA

Yuk ikuti kompetisi online yang terdaftar dan legal di kompetisinasional.com, olimpiadekita.com, pusatbelajar.online, kompetisionline.com, kompetisi.co.id, ajangjuara.com, dan olimpiade.in pasti deh bakal berkesan dan semangat terus untuk berprestasi!! Yuk daftar di kompetisi.in!

Sumber gambar: www.google.com, https://www.dictio.id/uploads/db3342/original/3X/d/5/d5d610b1a0d0b9616cdfcb7040b1273bad03dc20.jpg, https://www.dictio.id/uploads/db3342/original/3X/a/0/a0969f8d7911f7801ba33303be67cac90bde819c.png, https://www.dictio.id/uploads/db3342/original/3X/a/c/ac0a2883f1785b5b053aba83292d43ce0ac0247a.png, https://www.dictio.id/uploads/db3342/original/3X/0/1/01f46bcb66530a67a8fa220517cc9f3e4ac15b02.jpg

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *